Peran komite sekolah dalam Mencetak Siswa-Siswa Unggul & Berprestasi di SMK Negeri 2 Bagor _ Nganjuk Jawa Timur
GPN Indonesia.com, NGANJUK -SMK Negeri 2 Bagor yang di Terletak di JL.Raya Solo Desa Selorejo Kecamatan Bogor kabupaten Nganjuk ,merupakan sekolah kejuaraan yang telah banyak mencetak generasi unggul di bidang mekanisasi pertanian, argibisnis tanaman pangan dan Hortikultura, Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian, Perhotelan & tata boga atau Kuliner. Mewujudkan sumber daya manusia yang berkarakter ,berimtaq, unggul, […]
Lihat selengkapnya